Tag -Dua Anak Cukup

Sosialisasi Peningkatan Kesertaan MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang)

Sosialisasi Peningkatan Kesertaan MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang)

  June 22,2019   smartdevtala   Dibaca 1415 kali Dua Anak Cukup Keluarga Berencana DP2KBP3A TANAH LAUT
Sosialisasi Peningkatan Kesertaan MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang) yang dilaksanakan di Desa Kampung Baru Kecamatan Pelaihari Kabupaten Tanah Laut pada tanggal 21 Juni 2019
”PENCANANGAN KAMPUNG KB DI DESA GUNUNG RAJA KECAMATAN TAMBANG ULANG”

”PENCANANGAN KAMPUNG KB DI DESA GUNUNG RAJA KECAMATAN TAMBANG ULANG”

  July 24,2018   smartdevtala   Dibaca 1316 kali BKKBN Dua Anak Cukup Keluarga Berencana Tanah Laut DP2KBP3A TANAH LAUT
“Pencanangan Kampung KB di Desa Gunung Raja Kecamatan Tambang Ulang” Setelah dicanangkan oleh Presiden pada Januari Tahun 2016, Kalimantan Selatan telah melaksanakan pencanangan Kampung KB di 13 (tiga belas) Kabupaten/Kota. Sesuai dengan maksud dan tujuannya, maka kegiatan ini sudah sangat signifikan baik secara fisik maupun non fisik yang dilakukan oleh Pemerintah Daerah setempat di dukung oleh sektor terkait lainnya.  Perkembangan fisik seperti sarana dan prasarana umum seperti jalan, jembatan, aula pertemuan, bina keluarga dan lain-lain. Jadi, kegiatan benar-benar untuk ketahanan keluarga dari kegiatan yang tidak ada menjadi ada, termasuk bina – bina keluarga.