Semua Artikel

Operasional Penyuluhan Program dan Pembinaan Tenaga Lini Lapangan
Kamis, 6 Juni 2024 bertempat di Desa Kintap Pura Balai Penyuluhan KB Kec. Kintap melakukan kegiatan Operasional Penyuluhan Program dan Pembinaan Tenaga Lini Lapangan yang dihadiri oleh Kader PPKBD dan Sub PPKBD Kecamatan Kintap
.jpeg)
Pertemuan Kelompok Kerja (Pokja) Kampung KB
Selasa/14 Mei 2024 Balai Penyuluhan KB Kecamatan Kintap melakukan kegiatan Pertemuan Kelompok Kerja (Pokja) Kampung KB yang bertempat di kantor Desa Sungai Cuka adapun kegiatan tersebut dihadiri oleh Peserta Pokja kampung KB, kegiatan POKJA Kampung KB tersebut membahas tentang Pembentukan dan penjelasan kegiatan kampung KB dan Membentuk struktur kepengurusan Pokja yang baru dan menjelaskan tugas dari setiap anggota Pokja yang disampaikan oleh PKB Kecamatan Kintap

Pertemuan Rutin Bulanan Kader IMP se- Kec. Panyipatan
Senin, 13 Mei 2024 Balai Penyuluhan KB Kec. Panyipatan Melakukan Kegiatan Pertemuan Rutin Bulanan Kader IMP se- Kec. Panyipatan bertempat di Desa Batakan Kec. Panyipatan yang dihadiri oleh Ketua IKB Tanah Laut, Sekretaris Desa Batakan, Penyuluh KB, dan Kader IMP se- Kec. Panyipatan kegiatan tersebut membahas tentang Peningkatan kapasitas kader IMP
Artikel Populer

Penyuluhan KB pada kegiatan Posyandu Balita dan BKB
.jpeg)
Kegiatan Penyuluhan KB Pada Posyandu Bayi dan Balita.

Advokasi dan KIE Kepada Tokoh Formal.

Pembinaan Kelompok Kegiatan (Poktan).

Fasilitasi Kemitraan dengan Klinik KB

Pemutakhiran Pendataan Keluarga 2022 (PK22) Tingkat Kecamatan Jorong.

Kegiatan Advokasi Kepada Tokoh Informal ( Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Jorong).

Pelayanan Penyuluh KB memfasilitasi Kader untuk melakukan KIE KB di Posyandu Di Desa Asam-Asam

Pembinaan Poktan BKB Holistik integratif
.jpeg)