Kategori -Balai KB Kecamatan Takisung

Kegiatan Mekanisme Operasional Lini Lapangan di Kecamatan Takisung

Kegiatan Mekanisme Operasional Lini Lapangan di Kecamatan Takisung

  December 02,2021   smartdevtala   Dibaca 363 kali
Jumat, 26 Nopember 2021. Balai Penyuluhan KB Kecamatan Takisung telah melaksanakan Kegiatan Mekanisme Operasional Lini Lapangan dengan narasumber dari IpeKB Kecamatan Takisung Peserta yang hadir dari Pengurus pokja kampung KB, Kader IMP, PKK, materi yang sampaikan Penyusunan RKM, Evaluasi Kegiatan Kampung KB Bertempat di Balai Desa Telaga Langsat Kecamatan Takisung Kabupaten Tanah Laut.
Kegiatan Orientasi Tim Pendamping Keluarga Kecamatan Takisung.

Kegiatan Orientasi Tim Pendamping Keluarga Kecamatan Takisung.

  November 25,2021   smartdevtala   Dibaca 323 kali
Kegiatan Orientasi Tim Pendamping Keluarga Kecamatan Takisung di Laksanakan pada Hari Selasa Tanggal 23 Nopember 2021 yang diikuti oleh seluruh Anggota Tim Pendamping Keluarga se Kecamatan Takisung, kegiatan dibagi menjadi 2 (dua) kelas bertempat di Aula Kantor Camat Takisung dan Aula UPTD Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Takisung. Narasumber kegiatan Bapak Nor Hidayat ( Kepala Dinas P2KBP3A), Ibu Zulyani Agustina (IBI Tanah Laut) dan Bapak Ramliyanor, dengan materi…
Kegiatan Pertemuan Mekanisme Operasional Lini Lapangan Di Kampung KB Desa Takisung.

Kegiatan Pertemuan Mekanisme Operasional Lini Lapangan Di Kampung KB Desa Takisung.

  November 23,2021   smartdevtala   Dibaca 574 kali
Jumat / 19 Nopember 2021.  Balai Penyuluhan KB Kecamatan Takisung telah melaksanakan Kegiatan Pertemuan Mekanisme Operasional Lini Lapangan Di Kampung KB Materi yang disampaikan tentang  Evaluasi kegiatan Bangga Kencana di Kampung KB dan Pemutakhiran Data serta pelaporan kegiatan Kampung KB dengan Peserta dari Kepala Desa, Kader IMP dan Pengurus Pokja Kampung KB bertempat di Balai Desa Takisung Kecamatan Takisung Kabupaten Tanah Laut.